Jadwal Kegiatan Grebeg Suro Ponorogo 2012

Jadwal Lengkap   Kegiatan Grebeg Suro 2012,  Kegiatan Grebek Suro atau yang dikenal dengan Festival Reyog Nasional ini merupakan agenda acara tahunan yang diadakan setiap setahun sekali di kota reyog ponorogo. dalam acara in. acara ini sangatlah dinanti-nati oleh orang seIndonesia khususnya orang asli ponorogo, dalam acara  Festival Reyog Nasional XIX Tahun 2012 pesertanya tidak hanya dari daerah ponorogo saja melainkan dari berbagei daerah di Indonesia.
Jadi buat sedulur semua yang pecinta kesenian Reog silahkan simak jadwal Festival Reyog Nasional XIX Tahun 2012 dibawah ini, dan jangan lupa untuk langsung berkunjung ke bumi reog ponorogo, untuk menyaksikan langsung
Jadwal Festival Reyog Nasional ke XIX tahun 2012 :
RABU, 7 NOPEMBER 2012
Pukul : 08.00 – Selesai
Acara : Daftar ulang FRN XIX Tahun 2012
Tempat: Sekretariat FRN XIX Tahun 2012
Pukul : 09.00 – Selesai
Acara : Technical Meeting FRN XIX
Tempat: GEDUNG KORPRI Kab. Ponorogo
JUM’AT, 9 MOPEMBER 2012
Pukul : 19.00 – Selesai
Acara : Upacara Pembukaan FRN XIX
Tempat: Panggung Utama
 SABTU, 10 NOPEMBER 2012
Pukul : 15.00 – 17.00
Acara : FRN XIX (1)
Tempat: Panggung Utama
Pukul : 19.00 – 22.00
Acara : FRN XIX (2)
Tempat: Panggung Utama
MINGGU, 11 NOPEMBER 2012
Pukul : 15.00 – 17.00
Acara : FRN XIX (3)
Tempat: Panggung Utama
Pukul : 19.00 – 22.00
Acara : FRN XIX (4)
Tempat: Panggung Utama
SENIN, 12 NOPEMBER 2012
Pukul : 15.00 – 17.00
Acara : FRN XIX (5)
Tempat: Panggung Utama
Pukul : 19.00 – 22.00
Acara : FRN XIX (6)
Tempat: Panggung Utama
SELASA, 13 NOPEMBER 2012
Pukul : 15.00 – 17.00
Acara : FRN XIX (7)
Tempat: Panggung Utama
Pukul : 19.00 – 22.00
Acara : FRN XIX (8)
Tempat: Panggung Utama
RABU, 14 NOPEMBER 2012
Pukul : 19.00 s/d selesai
Acara : Upacara Penutupan FRN XIX Tahun 2012 Tempat: Panggung Utama atau Alon-alon Ponorogo
demikian Jadwal Lengkap  Kegiatan Festival Reyog Nasional XIX Tahun 2012 atau Jadwal Grebek Suro 2012, semoga bisa bermanfaat dan acaranya bisa sukses.
.

0 komentar:

Posting Komentar